ads

HUT PERUMDA-TM PALOPO KE-21

HUT PERUMDA-TM PALOPO KE-21

DPRD Kota Palopo

Headline

Metro

Hukum

Daerah

Politik

SMAN Unggulan Kamanre Luwu terapkan kedisiplinan di kalangan peserta didik.
AKSELERASI- Peraturan ketat diberikan SMAN Unggulan Kamanre (SMAN12 Luwu) terhadap seluruh peserta-didiknya. Meski demikian, pihak sekolah tidak memberlakukan hukuman fisik ke siswa yang melanggar.

Kepala SMAN Unggulan Kamanre, Arifin, kepada Koran Akselerasi, Senin (27/1/2020), mengatakan siswa yang melanggar tata tertib sekolah diberi teguran secara qalbu.

"Siswa yang tidak taat pada aturan sekolah, kita berikan teguran qalbu dengan cara menasehati mereka agar tidak mengulang perbuatan yang telah dilakukan. Kedisiplinan ini penting, untuk membangun karakter siswa yang unggul dan berkualitas," terang Arifin.

Fajri dan Andi Syukur, dua siswa di sekolah itu diberikan pembinaan setelah terlambat masuk ke sekolah. Mereka ditanya penyebab keterlambatan mengikuti proses belajar-mengajar di ruang kelas. Hal itu dilakukan supaya siswa bisa tepat waktu datang belajar bersama siswa-siswi lainnya. (MUH AMIR)

About koranakselerasi

OnlineAkselerasi.com juga beredar dalam versi cetak (Koran Akselerasi) yang beredar di wilayah Luwu Raya dan Toraja. Semoga, kehadiran media ini, dapat menambah khasana bacaan masyarakat yang lebih edukatif dan mendidik.
«
Next
Posting Lebih Baru
»
Previous
Posting Lama

Tidak ada komentar:

Post a Comment


Top