D'mario Hotel diskon jelang hari valentine. |
Kabar tersebut, disampaikan Owner D'mario Hotel, Hartono, Rabu (22/1/2020). Menurut Hartono, diskon 20% ini, tetap akan dibarengi pelayanan ekstra prima.
Fasilitas kamar D'mario Hotel. |
Fasilitas yang disediakan di tiap kamar, antara lain Led TV 29, 32, dan 40 inc. Selain itu, terdapat AC, hot & hot water, hair drayer, dan telephone.
Interior kamar D'mario Hotel nampak bersih. |
D'mario Hotel yang terletak di Poros Pantai Labombo, memiliki tingkat kebersihan yang tinggi dan dilengkapi area parkir yang cukup luas dan aman. Untuk informasi dan reservasi pelanggan bisa menghubungi nomor layanan D'mario Hotel 085298377933. (TOM)
Tidak ada komentar: